Wonosari (PONJONG.com) – Salah Satu Warga Terbaik Kalurahan Ponjong, Saudara Sa’ban Nurhuda Diangkat Jadi Pangripto Kalurahan Wonosari Gunungkidul.
Sa’ban Nurhuda adalah Anak Mantan Lurah Kalurahan Ponjong (Hadi Nur Hasyim) Sebelum Lurah Jaiz Al Fauzi. Setelah melalui Test yang dilaksanakan pada Bulan 16 Juli 2021 ini Akhirnya pada 23 Juli 2021 secara Resmi Kalurahan Wonosari telah mengangkat Saudara Sa’ban Nurhuda menjadi Pangripto yang Baru.
Terhitung Sejak 23 Juli 2021, Sa’ban Nurhuda akan menjadi Pamong Kalurahan Wonosari menjadi Pangripto, Pangripto kalau dulu dinamakan Kaur Perencanaan.
Sebelum akhirnya diangkat menjadi Pangripto, Sa’ban Nurhuda telah melalui Ujian Tertulis dan Juga Praktek, dalam ujian tersebut, beliau harus berhadapan dengan 18 Calon lainnya. Karena dalam Test tersebut ada 19 Pelamar yang ikut ujian. Berikut Data Lengkap Hasil Test Pamong Kalurahan Wonosari
Selamat Bertugas Warga Ponjong, Semoga menjadikan Kalurahan Wonosari lebih baik lagi.