Pada 3-5 November 2016 ini di Universitas Gajah Mada, SAEMAUL INDONESIA kembali mengadakan Forum International (FORUM SAEMAUL INDONESIA) dengan tema
Pemberdayaan Masyarakat Melalui Desa Percontohan Saemaul
Sebuah Tema yang menarik, Forum Saemaul Indonesia ini melibatkan empat desa Percontohan Saemaul yaitu Desa Bleberan dan Desa Ponjong dari Gunungkidul. Kemudian Desa Sumber Mulyo Bantul dan Desa Tanjung Wangi dari Kabupaten Subang Jawa Barat.
Acara ini di hadiri dari berbagai Utusan dari Korea Selatan. Dan acara ini di buka Langsung oleh Rektor UGM
AcaraForum Saemaul Indonesia 2016 ini di selenggarakan di Auditorium Fakultas Ilmu Budaya UGM
Acara ini nantinya akan selesai pada hari Sabtu 5 November 2016.
Dari Desa Ponjong sendiri mengirimkan 20 peserta yang diantaranya
- Bapak Suryono (Karangijo Kulon)
- Bapak Budiman Setyagraha (Tembesi)
- Saudara Muhammad Mafud (Sumber Kidul)
- Bapak Arif Nurhadiyanto(Sumber Kidul)
- Bapak Anang Sutrisno (Tembesi)
- Bapam Wakhid Aryanto (Padangan)
- Bapak Nurudin Jauhari (Sumber Kidul)
- Bapak Pujiman (Kuwon)
- Bapak Tumiyo (Jaten)
- Bapak Suhardi (Sumber Kidul)
- Bapak Sartono (Kuwon)
- Bapak Supanto (Sumber Kidul)
- Bapak Ahmad Sunardi (Sumber Kidul)
- Bapak Sutrisno (Karangijo Kulon)
- Ibu Lurah Tri Hesti Budiani (Sumber Kidul)
- Ibu Surajilah (Tembesi)
- Ibu Sumiyati (Duren)
- Ibu Haryanti (Karangijo Kulon)
- Ibu Kasilah (Jaten)
- Ibu Supini (Duren)
Dalam Forum Saemaul Indonesia 2016 peserta dari keempat desa percontohan menginap di Wisma MM UGM di Jalan Colombo. Untuk Agenda Pelatihan Pengembangan Program Hari Kedua bisa dibaca ditulisan terpisah.
Response (1)