Ponjong adalah daerah unik, karena daerah ini adalah daerah mentok. Bisa dibilang Ponjong adalah daerah tujuan akhir, karena daerah ini tidak menghubungkan dengan daerah lain. Walupun tidak 100% tidak menghubungkan (karena di Ponjong pinggiran) daerah ini menghubungkan dengan Jawa Timur lewat Pracimantoro dan Juga Jawa Tengah, tapi ini hanya sebagai rute alternatip saja.
Kembali ke Emping Jagung, dearah Ponjong tepatnya di Desa Ponjong ada Home Industri yang cukup punya nama, yaitu Industri Emping Jagung, Emping Jagung khas ponjong ini banyak orang bilang mempunyai rasa gurih dan rasa yang unik. Harga yang ditawarkannya pun tepat di kantong.
Home Industri ini digawangi beberapa nama seperti Sari Rejeki yang terletak di Dusun Sumber Lor.
salam kenal
Saya juga warga Ponjong (Kerjo II, Genjahan), yang sekarang sedang mencari makan di daerah lain.
sebelumnya saya minta maaf, jika comment ini kurang berkenan.
memang mengelola website/blog/grup facebook, tidak ada bayarannya … hehehe, tp setidaknya ada kepuasan tersendiri.
Kita akan merasa puas jika apa yang kita sajikan bisa menyenangkan/memuaskan pembaca.
Masukan :
* untuk artikel terlalu singkat, sehingga apa yang ingin diketahui dari pembaca belum tuntas. masih banyak yang ingin diketahui dari pembaca
* artikel akan semakin bagus jika disertakan gambar/foto
sebuah foto/gambar bisa mewakili isi dari tulisan (beberapa pokok pikiran/tema tulisan bisa tergantikan oleh sebuah gambar/foto)
Semoga terus maju ….
Saran membangun seperti ini yang kami tunggu.. kalau mas Andro tertarik jadi penulis… dengan senang hati akan kami terima
saya tertarik dengan empingnya mungkin dapat jadi tambahan dalam usaha saya. Mohon diemailkan contact person yg bisa saya hubungi. B. R
maria
Anda bisa Kontak ke Pak Faizuz untuk Emping Jagung khas Ponjong ini. Nomer akan kami kirim lewat email
utk pemesanan ada banyak bisa gak mas..ke aceh.tx
Bisa sekali, kami mohon informasi detailnya saja…..
mas..tolong d kirim kontak person,alamatnya….skalian mau tanyak marning jagungyg balado..dan via expedisinya apa pengirimanya.
Sudah saya Kirim via Email detail informasi Pak Faizuz Sya’bani…
AQ ORANG KARANGMOJO
SERVIS TV PANGGILAN SEDAERAH PONJONG KARANGMOJO BISA KONTAK LWAT NO HP 085643055688
Saya tertarik dengan produk emping jagung Ponjong. Apa saya dapat memperoleh alamat untuk kontak?
Anda Bisa Kontak ke Pak Faizuz Syakbani di Nomor yg saya kirim langsung ke email anda
pak saya orang ponjong yang cari makan di Jakarta, tertarik dengan emping jagungnya. Mohon nama-nama dan no telp yang bisa dikontak. trims
Bisa dibaca di PROFILnya mas
Saya baru dapat oleh2 emping jagung sri rejeki..sayangnya no hp yg tertera di bungkus emping tidak jelas..bisa minta no hp yg bisa do hubungi? Thx
Emping jagung Sri Rejeki ..Bu Marsilah 085228266074
Waaah.. Besok aq mau kesini.. Ga sabar nih jadinya.